Meizu M3 - Veevandro |
Meizu M3 Veevandro |
Spesifikasi Meizu M3 – Sejalan dengan ketatnya persaingan antar vendor, smartphone
dengan harga ekonomis namun memiliki spesfikasi yang mumpuni terus berdatangan
dari beberapa vendor ternama. Kali ini salah satu raksasa pabrikan ponsel
pintar China, Meizu, kembali melalukan
peluncuran terhadap handset anyarnya, yaitu Meziu M3. Meizu memberlakukan
dua varian untuk seri yang satu ini. Perbedaan utama yang mencolok terletak
pada RAM dan Internal memori yang dibawa. Varian standar datang dengan membawa
RAM 2Gb dan internal 16 GB, sedangkan untuk varian plus, Meizu memberikannya
RAM berkapasitas besar, 3GB, dan internal 32GB. Lantas bagaimana dengan
spesifikasi yang dibawanya? Simak laporannya dibawah ini.
Meizu M3 hadir dengan dimensi body yang memiliki
ukuran 141,5mm x 69,5mm x 8,3mm (P x L x T) yang sangat ramping. Bobot ponsel
yang satu inipun tergolong ringan, yakni hanya 132 gram saja. Sehingga kesan
ketika membawa handset ekonomis ini terasa nyaman karena ukurannya yang bisa
dikatakan normal. Meizu memberikan material lapis Polycarbonate untuk generasi Meizu
M2 ini, serta memberikan beberapa varian warna seperti Biru, Emas, Abu-abu,
Merah mudadan putih.
SPESIFIKASI MEIZU M3
|
||
Desain &
Material
|
Ukuran
|
69.5 mm x
141.5 mm x 8.3 mm
|
Berat
|
132 gram
|
|
Material
|
Polycarbonate
|
|
Warna
|
Biru, emas, Abu
abu, Merah Muda, Putih
|
Pada sector layar, pabrikan asal negeri tiraibambu ini
membuat Meizu M3 dengan ukuran bentang layar 5 inchi. Teknologi layar
yang digunakan yaitu IPS LCD Cappasitive touch screen yang mampu menghasilkan
warna hingga 16 juta. Resolusi layar yang ditawarkannya tergolong baik
dikelasnya, dengan mengusung layar beresolusi HD 720 x 1280 sehingga mampu
menghasilkan kerapatan layar 294 Ppi. Sehingga pengguna akan dibuat nyaman
dengan kelembutan layar ketika digeser. Tidak sampai disitu, untuk melindungi
layarnya, Meizu M3 diberikan pelindung kaca bertipe SCHOOT Xenxation cover
glass. Lapisan pelndung layar ini tak kalah kerasnya dengan Gorilla Glass yang
sudah banyak kali dipasang di beberapa ponsel ternama. Sehingga sobat Veevandro
tak perlu khawatir akan goresan dengan layar Meizu M3.
SPESIFIKASI MEIZU M3
|
||
Layar
|
Ukuran
|
5 inchi
|
Tipe
|
IPS LCD
Cappasitive
|
|
Resolusi
|
HD 720 x 1280, 294 Ppi
|
|
Pelindung
|
SCHOOT Xenxation
cover glass
|
|
Multitouch
|
Ya
|
Lanjut mereview ke bagian Peformance dan hardware,
Meizu M3 menggunakan Chipset buatan MediaTek MT6750 yang diintregasikan kedalam
processor octa-core 4x1.5 GHz ARM
Cortex-A53 + 4x 1.0 GHz ARM Cortex-A53 yang dipadu dengan GPU Arm Mali T860 MP2 sehingga
kemampuan dapur pacunya tak bisa dianggap remeh begitu saja. Ponsel yang
menggunakan konsep Dual SIM ini telah dibekali dengan RAM 2GB untuk versi standard
an 3GB untuk versi pro, sehingga memudahkan pengguna dalam melakukan
multitasking. Meizu mensematkan internal 16GB/3GB yang mana pengguna dapat
diberi keleluasaan untuk memperluas kapasitas penyimapanan dengan memberikan Micro
SD.
SPESIFIKASI MEIZU M3
|
||
Platform
|
OS
|
Lollipop (5.1), Flyme (5.1)
|
Model
|
MediaTek MT6750
|
|
CPU
|
Octacore 4x1.5 GHz ARM
Cortex-A53 + 4x 1.0 GHz ARM Cortex-A53
|
|
GPU
|
Arm Mali T860 MP2
|
|
Memori
|
RAM 2GB ROM 16GB atau RAM 3GB ROM 32GB
|
|
Micro SD
|
Ya, menggunakan
slot SIM 2
|
|
Antutu
|
39.000
|
Baca Juga :
Berbekal dapur pacu dan hardware yang handal serta
model smartphone yang elegan, tentunya akan membuat nilai tambah bagi ponsel
yang satu ini. Kelebihan yang ditawarkan tidak hanya sebatas itu. Untuk sector kamera,
Meizu M3 hadir dengan mengusung kamera dengan tingkat resolusi 13 megapixel untuk
bagian belakang. yang didukung aperture f/2.2 dan teknologi
Phase Detection Autofocus. Selain itu, pada bagian belakang juga tertanam lampu
LED Flash untuk memaksimalkan pencahayaan ketika mengambil foto dan merekam
video di malam hari. Lebih hebatnya lagi, kamera Meizu M3 bisa mengabadikan
video dengan format Full HD 1080p@30fps. Tak hanya itu saja, Meizu juga
mengoptimalkan sektor kamera depan menambahkan fitur Geo-tagging, touch focus,
dan face detection. Sedangkan
untuk bagian kamera depan, Meizu menaruh kamera beresolusi 5 Megapixel untuk menunjang aktivitas selfie di
berbagai kondisi pencahayaan, karena kamera tersebut akan dioptimalkan oleh
aperture sebesar F/2.0, sehingga pencahayaan yang masuk kedalam lensa akan
terasa semakin optimal.
SPESIFIKASI MEIZU M3
|
||
Kamera
|
Utama
|
13 megapixel, f/2.2, phase
detection autofocus, dual-LED (dual ton
|
Fitur
|
Autofocus, Continuous
shooting,
Digital
zoom,
Exposure
compensation,
Face detection, Geotagging, HDR, ISO
settings,
Panorama, Scene
mode,
Self-timer,
Touch focus,
White
balance settings
|
|
Depan
|
5 megapixel, f/2.0,
1080p
|
Untuk urusan konektivitas, Meizu M3 didukung dengan
dua slot kartu SIM berbentuk Nano yang bisa pengguna gunakan secara bersamaan.
Melihat ke bagian jaringan internet,
Handset ini sudah mendukung jaringan 4G LTE Category 6 yang kabarnya bisa dipakai
mengunduh sebuah file dengan kecepatan 300 mbps, dan upload 50 mbps. Kemudian, terdapat pula
fitur Wi-Fi berteknologi Dual Band yang bisa dipakai sebagai alternatif selain jaringan 3G ataupun 4G
ketika mengakses internet. Ponsel yang punya
harga ekonomis ini juga dilengkapi navigasi dengan A-GPS
dan Glonass yang memungkinkan pencarian lokasi menjadi lebih cepat, dan
pastinya akurat dibandingkan memakai smartphone yang hanya dilengkapi teknologi
A-GPS. Sensor yang
ditawarkannya pun cukup beragam dan kompleks, yaitu Accelorometer, Compass,
Gyroscope, Lightsensor, Proximity. Sayangnya ponsel ini belum dibekali
Fingerprint sensor yang sedang popular digunakan di beberapa handset.
SPESIFIKASI
MEIZU M3
|
||
Konektivitas
&
Sensor
|
Jaringan
|
2G (1800,
1900, 2300, 2500, 2600 MHz)
3G (800,
1900, 2100, 900 MHz)
4G (1800,
1900, 2300, 2500, 2600 MHz)
|
SIM
|
Dual SIM, Nano
|
|
Wifi
|
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi
Direct, hotspot
|
|
Bluethoot
|
v4.0,
A2DP, LE
|
|
Navigasi
|
A-GPS, Glonass
|
|
USB
|
microUSB
v2.0, USB Host
|
|
Sensor
|
Accelorometer, Compass, Gyroscope, Lightsensor, Proximity
|
|
Meizu M3 telah ditunjang dengan kapasitas baterai 2870
mAh yang lumayan besar. Dengan bentang layar yang 5 inchi serta clockspeed
dengan tingkat 1,5 Ghz dan 1,0 Ghz, maka kemungkinan handset ini memiliki SOT 4
– 5 jam dengan pemakaian sewajarnya. Sayangnya baterai dari Meizu M3 ini tidak
bisa dilepas alias non-removable. Soal harga, meizu tak mematok harga tinggi,
cukup dengan dana sekitar 1,6 juta an, pengguna sudah bisa meminang smatphone keren ini dengan varian
RAM 3GB dan internal 32GB. Sedangkan untuk versi standar, cukup menyetorkan
dana sekitar 1,2 jutaan
SPESIFIKASI MEIZU M3
|
||
Baterai
&
Harga
|
Baterai
|
2780 mAa
|
Status
|
Non-removable
|
|
SOT
|
4 – 5 jam
|
|
Harga
|
1,2 juta
(standar), 1,6 juta (pro)
|
7 comments
Wah spek dewa!! Bikin kepingin beli Meizu setelah baca post ini
Wah keren dan mantap jg spesifikasinya
Ane nunggu harganya sampek di bawah 1 juta aja lah gan :-D
keren nih bisa jaddi rekomendasi yang baik untuk yg mau beli hape. lanjutkan gan
secara spek sih lumayan harga juga mendukung heheh bisa adi referensi
pada ngikut model i phone yak :'v hadeh xiaomi lenovo sekarang ini hauahhaa
Hp yang kamera nya bagus apa gan
Post a Comment